Simsimi Chat Bot Python
Pada artikel ini saya akan menjelaskan apa itu simsimi chat bot pada python pada artikel sebelumnya saya telah membuat bot pada python kamu bisa lihat di sini. Simak saja langsung di bawah!
Penjelasan
Simsimi ini sebuah API jadi kita ini bisa menggunakan API ini untuk membuat sebuah bot dalam penggunaan simsimi kita cukup salin url yang tersedia kamu bisa lihat url API di bawah ini :
https://api.simsimi.net/v2/?text=hi&lc=vn
Kamu bisa kunjungi web nya di sini. Dalam lc=vn kamu ganti dengan lc=id hal ini berdasarkan kode bahasa yang di gunakan id mengacu pada bahasa indonesia yang di gunakan nanti ketika kamu berkomunikasi dengan bot simsimi.
Program Sederhana Bot Simsimi Python
Dalam hal ini saya akan membagikan program sederhana untuk membuat bot menggunakan bahasa pemrograman python kamu bisa lihat kode python di bawah ini :
import requests
while True:
saya = input('galih ap:')
url = f'https://api.simsimi.net/v2/?text={saya}&lc=id'
response = requests.get(url)
if response.status_code == 200:
print('bot simsimi:',response.json().get('success'))
else:
print('bad request!')
hasil bisa di lihat di bawah ini :
C:\Users\galihap\Documents>main.py
galih ap:halo?
bot simsimi: hi
galih ap:kamu lagi apa?
bot simsimi: Lagi nge chat sama kamu
galih ap:nama kamu siapa?
bot simsimi: Nama aku SimiSimi nama kakak?
galih ap:nama saya galih anggoro prasetya.
bot simsimi: ohh iya kak galih
galih ap:kamu udah makan?
bot simsimi: Udah tadi pagi
Program di atas yang saya bilang tadi ini menggunakan API jadi data yang di kembalikan berupa format JSON pastikan parsing terlebih dahulu. Kamu bisa bermain main dengan API simsimi ini.
Penutup
Nah itulah yang bisa saya bagikan mengenai apa itu simsimi chat bot pada python. Semoga bermanfaat :D
0 Komentar