HTML
Dalam artikel ini saya akan melanjutkan mengenai teknologi web yaitu HTML pada artikel sebelumnya saya telah membahas penjelasan mengenai teknologi HTML kamu bisa cek di sini.
Struktur HTML
Dalam penulisan HTML kita harus di wajibkan belajar dalam mengenai struktur HTML jadi apa itu struktur HTML? struktur HTML bisa saya mudahkan aturan dalam penulisan, saya akan memberikan kode HTML nya di bawah ini beserta penjelasannya.
<!doctype html>
<html>
<head>
<title>Belajar Mengenai Struktur HTML</title>
</head>
<body>
</body>
</html>
Penjelasan
Tag ini merupakan tag awal dalam dokumen HTML tag tersebut menginformasikan pada web browser kamu bahwa website yang kamu buka berupa dokumen HTML. tag tersebut perlu di tulis ketika kamu ingin membuat penulisan HTML.
<html></html>
Tag ini di mana awal penulisan isi dokumen HTML seperti <head></head>, <title></title>, <body></body>, <script></script> di mulai dari tag html, semua kode HTML saya ulang kan lagi semua kode HTML di tulis di dalam tag tersebut. perlu di ingat dalam penulisan HTML harus di sertai tag penutup.
<head></head>
Tag head ini di gunakan untuk menyimpan berbagai informasi dokumen HTML yang kamu tulis dan halaman. yang paling penting sih bagi saya tag head itu mewakili bagian kepala pada dokumen HTML.
<title></title>
Sesuai namanya yaitu judul, tag ini bertugas untuk memberikan judul pada dokumen HTML yang kamu buat. jika kamu ingin membuat web sekolah pastikan berikan judul dokumen HTML pada tag tersebut.
<body></body>
Pada tag body apa yang kamu ingin buat seperti menampilkan tag <p></p>, <h1></h1>, <button></button>. selalu berada dalam tag body karena apa yang kamu ingin buat seperti menampilkan sesuatu (saya ulangi lagi) selalu letakkan dalam tag body. kenapa bisa gitu? karena saya bilang ini merupakan struktur HTML aturan dalam penulisan dokumen HTML.
sampai di sini dulu, kamu bisa cek artikel mengenai penjelasan paragraf HTML di sini. semoga bermanfaat :D
1 Komentar
Mampir bwang
BalasHapushttps://www.androidkode.com